Ikut Meriahkan HUT RI ke 79 Talang Baru Selenggarakan Lomba Untuk Masyarakat

Uncategorized271 Dilihat

ONews-id.com (Pali)- Talang Baru RW.05 RT 06 Kelurahan Talang Ubi Barat Kecamatan Talang Ubi Kabupaten Penukal Abab Lematang Ilir

Ikut meriahkan Hari Ulang Tahun ( HUT ) Republik Indonesia ( RI ) ke 79, Talang Baru selenggarakan bermacam – macam lomba.

Rukun warga RW M. Padri Zuhdi mengatakan terima kasih atas kerjasamanya dan dukungannya, tentu berharap mudah-mudahan Semangat Kemerdekaan ini akan terus mewarnai kita bersama tetap jaga kebersamaan tetap jaga kekompakan kita hindari perpecahan, ” ungkapnya, sabtu ( 31/8/24)

“Perbedaan pandangan pastilah ada Tapi tentu kita kedepankan kebersamaan karena lebih lebih nanti adik-adik yang lomba jangan ada keributan Bapak Ibu kita tetap jaga keselamatan.

Baca Juga  Viral Video Pernyataan Alvin Lim, DPP KNPI Dukung Kejaksaan Agung