ONEWS-ID.COM (PRABUMULIH) Sebagai pecinta klub sepak bola Persipra, dr Murwani Emasrissa Latifah memborong jersey Persipra. Hal ini ia lakukan sebagai bentuk kecintaannya terhadap klub kebanggaan Wong Prabumulih yang dijuluki Laskar Nanas.
Dokter Rissa Ajak Wong Prabumulih Beli Jersey Persipra
Olahraga, Prabumulih3053 Dilihat